Laporan Akhir 3

 




1. Jurnal [Kembali]



2. Hardware [Kembali]

Gambar Rangkaian Percobaan 3a - Synchronous Binary Counter


3. Video Praktikum [Kembali]




4. Analisa [Kembali]

PERCOBAAN 3

1. Analisa output percobaan berdasarkan IC yang digunakan

Untuk kondisi 1, 2. don 3, output dari rangkaian tidak menunjukkan hasil apapun, semua logicstate menunjukkan bit 0. Sementara the untuk kondisi 4 proses counter dapat berjalan dengan cara menambahkan /mengganti input S1 dengan clock counter yang dihasilkan ialah Counter up dari 0-15 dan 0-9. Sedangkan untuk kondisi 5 input yang diganti ialah S2 dan menghasilkan counter down, mulai dari 15 sampai 0 dan 9 sampai 0. Dalam hal ini. Proses perhitungan 0 sampai 15 ataupun sebaliknya dilakukan oleh IC 74193 sedangkan perhitungan 0 sampai 9 ataupun sebaliknya dilakukan oleh IC 74192.

2. Analisa hasil percobaan pada kondisi 3 dan 4.

Pada kondisi 3, logic state tidak menunjukkan hasil apapun. Semua output bernilai 0.
Pada kondisi 4, S1 diubah inpulnya menjadi clock dimana S1 sendiri ialah pin Up pada ic sehingga menghasilkan counter dengan perhitungan naik (up). Sementara itu untuk kondisi 5, S1 yang mana merupakan Pin Down pada IC diberi inputan Clock sehingga menghasilkan Counter dengan perhitungan turun (down)

BAHAN PRESENTASI MATA KULIAH JURUSAN TEKNIK ELEKTRO