Tugas Pendahuluan 1




Tugas Pendahuluan 1 Modul 1
(Percobaan 1 Kondisi 6)

1. Prosedur
[Kembali]

1. Rangkai rangkaian di proteus sesuai dengan kondisi percobaan.
2. Tulis program untuk arduino di software Arduino IDE.
3. Compile program tadi, lalu upload ke dalam arduino.
4. Setelah program selesai di upload, jalankan simulasi rangkaian pada proteus.

2. Hardware dan Diagram Blok [Kembali]

Hardware :

1. Arduino



2. Switch SPDT




3. LED




4. Resistor




5. Ground



Diagram Blok:



3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja [Kembali]

Rangkaian Simulasi :




Prinsip Kerja :

Rangkaian di atas adalah rangkaian percobaan 1 kondisi 6 dengan bunyi kondisinya yaitu 3 button menghidupkan 3 LED dan 2 button menghidupkan 7 LED running. Pada rangkaian tersebut yang bekerja sebagai button yaitu 8 buah switch SPDT yang terhubung 8 dengan pin arduino : A0-A5 serta pin 12 dan 13. Semua pin ini bertindak sebagai input rangkaian sementara 8 LED bertindak sebagai output yang terlebih dahulu dihubungkan ke resistor untuk menurunkan nilai arus yang mengalir. Dari 8 switch yang dipakai sebagai input,  hanya digunakan 5 switch sesuai kondisi. Dalam hal ini switch yang dipakai  yaitu switch 1,2 dan 3 serta 7 dan 8.  
Rangkaian tersebut mengontrol serangkaian LED menggunakan input dari tombol-tombol yang terhubung ke pin-pin digital mikrokontroler arduino. Pada bagian setup(), pin-pin yang terhubung ke tombol dinyatakan sebagai input, sedangkan pin-pin yang terhubung ke LED dinyatakan sebagai output. Dalam loop(), program membaca status tombol menggunakan digitalRead(). Jika salah satu tombol ditekan, sesuai dengan kondisi yang ditekan, LED yang sesuai akan dinyalakan. jika tombol dilepas, LED yang terkait akan dimatikan. 

 
4. Flowchart dan Listing Program [Kembali]

Flowchart :



Listing Program :

int led[] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9};
#define PB1 A0
#define PB2 A1
bool blink = false;
void setup() 

  Serial.begin(9600);
  pinMode(PB1, INPUT);
  pinMode(PB2, INPUT);
  
  for (int i = 0; i < 8; i++) 
  {
    pinMode(led[i], OUTPUT); 
  } 
}
void loop()
{
  int b2 = digitalRead(PB2);
  int b1 = digitalRead(PB1);
  // Matikan semua LED terlebih dahulu
  for (int i = 0; i < 8; i++) 
  {
    digitalWrite(led[i], LOW); 
  }
  // Hidupkan LED sesuai dengan tombol yang ditekan
  if (b2 == HIGH)
  {
    blink = !blink;
    delay(200); // untuk menghindari bounce pada tombol
  }
  if (b1 == HIGH)
  {
    if (blink)
    {
      for (int i = 0; i < 3; i++)
      {
        digitalWrite(led[i], HIGH);
        delay(500);
        digitalWrite(led[i], LOW);
        delay(500);
      }
    }
    else
    {
      for (int i = 0; i < 6; i++)
      {
        digitalWrite(led[i], HIGH);
      }
    }
  }
}

5. Kondisi [Kembali]

Percobaan 1 Kondisi 6
3 button menghidupkan 3 LED, 2 button menghidupkan 7 LED blink

Untuk mengaktifkan LED D1, switch SW 1 dihubungkan ke VCC (diaktifkan), mengaktifkan LED D2 hubungkan switch SW 2 ke VCC, begitu juga dengan D3 aktifkan melalui SW 3. 
Sementara itu, untuk menjadikan 7 LED running, hubungkan SW 7 dan/atau SW 8 ke VCC , maka LED 1-7 akan saling bergantian aktif selama switch dihubungkan ke power. 


6. Video Simulasi [Kembali]



7. Download File [Kembali]

File Rangkaian klik disini
Video Percobaan klik disini
Listing Program klik disini
Datasheet Arduino klik disini
Datasheet Button klik disini



















BAHAN PRESENTASI MATA KULIAH JURUSAN TEKNIK ELEKTRO