Tugas Pendahuluan 2

Percobaan 2 kondisi 4





Buatlah rangkaian T flip flop seperti pada gambar pada percobaan dengan ketentuan input B0=0, B1=don’t care, B2=0







Pada T flip flop ini, sebagaimana dapat dilihat pada rangkaian bahwasanya inputan T flipflop (gabungan J dan K) sama sama bernilai 1 dan tidak ada diberi pengaruh apapun. Sementara switch B2 yang menginput clock diberi input low  (0) sesuai dengan adanya lingkaran pada input clock artinya clock dalam kondisi aktif. Juga untuk switch B0 yang menginput R juga bernilai nol dan sifatnya yang aktif low menandakan bahwa pin R sedang aktif. Di sisi lain, switch di set pada keadaan yang don’t care, artinya tidak mempengaruhi rangkaian baik jika bernilai 1 ataupun nol. Namun seperti yang telah dijelaskan sebelumnya jika T flip-Flop dalam kondisi ini tidak aktif sementara input S berubah seiring dengan perubahan kondisi switch. Jika input S bernilai 0 maka rangkaian dalam kondisi reset dimana Q aksen bernilai 1

Namun jika switch B1 di set bernilai 1 untuk input S maka output baik Q dan Q aksen sama sama bernilai 1  

BAHAN PRESENTASI MATA KULIAH JURUSAN TEKNIK ELEKTRO